top of page
CONNECTING

BUILDING RELATIONSHIP AT WORK

PEOPLE:

Together Everyone Achieves More

PASTIKAN TIM ANDA TIDAK MELAKUKAN HAL DIBAWAH INI!

Karyawan lebih sering memikirkan masalah lain daripada masalah tim kerjanya
Karyawan sibuk dengan urusannya masing-masing
Karyawan memilih "mode silent" saat rekan tidak sependapat
Karyawan merasa kegagalan tim bukanlah tanggung jawabnya
Urusan pribadiku lebih penting daripada masalah tim kami
Aku tidak peduli dengan rekanku, yang penting tugasku selesai
484122_preview.png
484122_preview copy.png
Rekan yang keras kepala! Lebih baik aku diam saja
Dasar tukang kritik! Aku tidak mau lagi berdiskusi dengannya
Mereka tidak mau mengikuti saranku. Salah mereka hasilnya jadi buruk

​

HUBUNGAN ANTAR KARYAWAN ADALAH MAINTENANCE FACTOR
P_20190426_083100.jpg
Apabila karyawan memiliki hubungan yang baik dan dekat, roda bisnis perusahaan dapat terjaga dan tetap berjalan dengan stabil. Karyawan dapat saling mengenal serta mendukung sehingga dapat tercipta iklim yang hangat dalam kantor. Hubungan yang baik juga membawa karyawan agar mampu memahami rekan sekerjanya dan membuat mereka betah untuk bertahan dalam perusahaan.
1885613.png
MENINGKATKAN MOTIVASI
Antar karyawan akan terjalin umpan balik yang proaktif. Hal ini akan membuat karyawan merasa keberadaannya dihargai dan merasa terlibat dalam perusahaan.
20661.png
MENGURANGI ANGKA ABSENTEEISM
Kemungkinan karyawan untuk sering absen karena disebabkan oleh stres dan konflik antar karyawan tidak akan terjadi.
1773345.png
MENINGKATKAN REVENUE
Karyawan yang termotivasi serta terlibat akan melakukan pekerjaan dan perannya dengan baik.

"Building positive relationships often provides increased resources to help you get your job done and to be more efficient. You’ll enjoy greater satisfaction at work… and so will those around you.."

 

- Joel Garfinkle, On of The Top 50 Coaches in North America

and Professional Author 

1117052.png
MENINGKATKAN ANGKA RETENSI
Hubungan yang baik dengan rekan kerja akan membuat karyawan nyaman dan enggan untuk berpindah ke tempat lain.
Bagaimana jika TERNYATA ANGGOTA TIM ANDA MEMILIKI MASALAH SATU SAMA LAIN?
SIAPKAH ANDA MENGHADAPI KONFLIK YANG MUNGKIN TERJADI?

Relationship is like power cable.

When the cable is broken off,

energy cannot flow and eventually

the electricity goes out.

You got to find the broken part, reconnect it again to repair.

​

silhouette-power-lineman-closing-single-
HOW TO FIX IT?
Connecting People_edited.png
Connecting People: Building Relationship At Work (BRAW) adalah program  yang sangat cocok untuk staf/officer maupun manejer yang dalam tanggung jawab jabatannya memerlukan kompetensi membangun relasi.  Setelah mengikuti program mereka akan lebih piawai dalam membangun hubungan kerja yang harmonis dan produktif serta sinergi sehingga kinerja mereka semakin baik dan kotribusinya pada perusahaan semakin besar.
Achieve the spectacular triumph using Connecting People: TEAM formula!
Tetapkan Tujuan & Identitas Bersama
 
Pada umumnya Tim Kerja berawal dari individu-individu yang mempunyai lebih banyak perbedaan daripada kesamaan. Ketika orang berinteraksi, masing-masing bisa mempunyai maksud dan tujuan yang berbeda. Oleh sebab itu hal pertama yang perlu dilakukan adalah membangun jembatan antar individu dengan meramu tujuan bersama. Karyawan yang sukses dalam membangun relasi adalah mereka yang cepat menemukan kesamaan dari berbagai hal yang awalnya nampak berbeda. Ini dua prioritas awal yang harus dikuasai dalam membangun relasi kerja.  
P_20190425_210355.jpg
Eratkan Hubungan Tim
 
Ketika koneksi sudah mulai terjalin maka jangan kasih kendur. Lakukan berbagai bonding untuk memperat hubungan. Tak cuma itu, peserta juga perlu berlatih sensitivitas dan re-framing perbedaan sebagai sumber daya yang saling melengkapi dan memperkaya sehingga bisa dimanfaatkan untuk keuntungan bersama.
P_20190425_161617.jpg
Asah Kemampuan Interpersonal
 
Dalam membangun relasi, kita harus mempunyai modal dasar beberapa kompetensi penting. Tak cuma komunikasi yang efektif namun juga yang persuasif. Bukan hanya bicara, namun juga mendengar secara aktif sehingga mitra menganggap kita sebagai orang yang sangat perhatian dan menyenangkan. Karena semua awalnya berbeda, maka kita juga harus mengasah kemampuan mendeteksi perbedaan individual untuk selanjutnya kita olah jadi manfaat.
P_20190426_084225.jpg
Membangun Sinergi
 
Hubungan kerja di kantor harus mencapai tingkat lebih dari sekedar pertemanan. Kita harus bisa me-leveragenya menjadi sinergi.   Menghasilkan manfaat positif yang berlipat ganda dari modal waktu dan enerji yang kita sudah keluarkan.
P_20190426_085622.jpg
extra things you get..
Connecting People: BRAW mengajak para peserta training untuk tidak hanya terlibat dalam permainan dan simulasi, tetapi juga terlibat dalam mempelajari individu dalam tim. Peserta difasilitasi untuk dapat belajar mengenal diri sendiri dan orang lain agar dapat bekerja sama dengan sinergis. Kerja sama antar tindividu maupun antar tim yang kemudian menuntun perusahaan dalam tali ikatan yang kuat untuk dapat bahu-membahu meningkatkan kinerja perusahaan. 
exxtra.png

Build Successful Team

Build Partnership

Build Srategic Working Relationship

Build Customer Loyalty

Managing Conflict

Mereka Sudah Membuktikannya

“Dengan fasilitas yang lengkap dan permainan yang menarik membuat peserta dapat terlibat aktif dalam tiap aktivitasnya. Selain itu materi yang diberikan mudah dimengerti, relevan & bisa diterapkan di dunia pekerjaan, serta fasilitator yang handal & kompeten.”

PT Total Bangun Persada, Tbk
IMG-20190426-WA0007.jpg

“Banyak insight yang didapatkan dalam training ini. Yang paling berkesan adalah kami diajak untuk memahami rekan sekerja kami agar tumbuh hubungan yang baik. Fasilitator dapat membungkus materi dengan sederhana sehingga mudah dipahami, terlebih aktivitas yang dilakukan juga sangat seru.”

PT Roda Jaya Tunas Mas
20161112_125402.jpg
Unknown.jpg

Saat kompetitor masih berpikir,

sekarang saatnya Anda mengambil ACTION!

Build The Relationship And Be The Super Team

Click here to send your inquiry and we will contact you for further information

AND GET EVEN MORE...
Dapatkan lebih banyak keuntungan dengan mengadakan pelatihan bersama IMC. Semua fasilitas gratis di bawah ini akan membuat investasi Anda semakin berarti.
social-care.png
FREE
Joining IMC Community
books.png
FREE 
Participant's Workbook
open-book-2.png
FREE
Practical
Guide
credit-card.png
FREE
Interesting Training Reward
consulting.png
FREE Personal Consultation
logo imc learning cafe.png
FREE
Admission to
IMC Learning Cafe
astronomy.png
FREE
Observational Participant  Report

Raih kesempatan mendapatkan buku kepemimpinan yang out of the box "Mendidik Manager ala Harvard", karya Hadi Satyagraha Ph.D. 

OTHER IMC LEADERSHIP CENTER SOLUTIONS
Dare To Be A Champion.png
The Heart of A Leader.png
HRChampion.png
WLWT_new 2017_edited.png
bottom of page